Bondo merupakan aksesoris rambut yang cocok digunakan oleh semua kalangan, mulai dari anak-anak sampai dengan orang dewasa. Aksesoris rambut yang juga dikenal sebagai headband ini memang tidak pernah lekang oleh waktu, mulai dari dulu sampai dengan sekarang masih diminati oleh kaum hawa. Karena memang dapat mempercantik penampilan. Ia juga hadir dalam berbagai macam model yang berbeda-beda. Diantaranya yang cukup populer adalah yang berbahan dasar kain lembut ini, karena memang mudah sekali untuk digunakan dan sangat nyaman.
Manfaat dan Cara Menggunakan Bando Korea
Cara pakainya sangatlah mudah, yaitu cukup dengan diaplikasikan pada area rambut Anda, dengan pilihan warna yang beragam, maka nantinya Anda juga dapat menyesuaikan dengan selera. Fungsinya sendiri sangatlah banyak, diantaranya adalah:
- Membantu dalam menunjang penampilan, manfaat utamanya adalah membantu untuk mempercantik tampilan, apalagi pada kaum hawa. Ia dapat digunakan untuk mempermanis style rambut Anda. Cocok digunakan bahkan tak hanya pada anak-anak saja, melainkan juga orang dewasa dengan look yang elegan.
- Membantu untuk merapikan rambut, bondu yang satu ini juga dapat dipakai untuk membuat rambut lebih rapi atau mudah diatur, misalnya adalah ketika Anda memiliki model rambut berponi pendek dan kesulitan untuk cuci wajah, maka sebelumnya bisa menggunakan alat yang satu ini terlebih dahulu untuk menjaga kerapiannya, sebelum nantinya cuci muka.
- Dapat digunakan juga untuk membantu menghalangi keringat yang menetes di wajah, apalagi ketika ingin berolahraga, kerap kali memang karena aktivitas fisik yang dilakukan tersebut keringat banyak bercucuran di wajah, apalagi yang berasal dari kepala, bondu yang terbuat dari bahan kain ini cocok untuk digunakan, apalagi jenis kainnya sendiri mampu untuk menyerap air atau keringat.
Tak hanya mudah diaplikasikan, produk yang satu ini juga mudah untuk dibersihkan atau dirawat. Apalagi memang bahannya sendiri bisa dengan mudah dicuci. Tersedia di dalam 3 varian warna berbeda, bisa disesuaikan dengan selera Anda. Stylenya sendiri juga kekinian ala-ala Korea sehingga bisa digunakan oleh semua kalangan.
Detail Produk Bando Korea
✔ 100% Baru dan Berkualitas Tinggi
✔ Elastis Lembut
✔ Bahan: kain
✔ Ukuran: satu ukuran, elastis
✔ Paket termasuk: 1 * ikat kepala wanita
Catatan: Warna sebenarnya dari item mungkin sedikit berbeda dari gambar yang ditampilkan di situs web yang disebabkan oleh banyak faktor seperti kecerahan monitor dan kecerahan cahaya. Tolong biarkan sedikit penyimpangan untuk data pengukuran.